Dewi Dee Lestari

  • Rini An-Nisa Nur Fadzrinhas quoted2 years ago
    Betapa sebelah darimu percaya bahwa setetes air mata pun akan terhitung, tak ada yang mengalir mubazir, segalanya pasti bermuara di satu samudra tak terbatas, lautan merdeka yang bersanding sejajar dengan cakrawala... dan itulah tujuan kalian.
  • Rini An-Nisa Nur Fadzrinhas quoted2 years ago
    Tapi. hidup ini cair. Semesta ini bergerak. Realitas berubah. Seluruh simpul dari kesadaran kita berkembang mekar. Hidup akan mengikis apa saja yang memilih diam, memaksa kita untuk mengikuti arus agungnya yang jujur tetapi penuh rahasia. Kamu, tidak terkecuali.
  • Rini An-Nisa Nur Fadzrinhas quoted2 years ago
    Tangisanmu yang tak terlihat merobek ruang waktu dan menghampiriku dengan caranya sendiri. Mari. kususutkan air mata itu, kukecup keningmu halus, dan kutidurkan kepalamu di atas perutku yang hangat. Mari...

    Kau dan aku mengembuskan napas. Tak lagi pengap. Tidak ada yang bergerak. Namun diam itu telah runtuh oleh diam.
  • kalistahas quoted10 months ago
    kata-kata juga bisa dilukis, diukir, bahkan ditarikan.
  • kalistahas quoted10 months ago
    saya tetap bisa melukis kata-kata seindah lukisan, mengukir kata-kata secantik ukiran, dan membuat kata-kata menari gemulai seperti tarian."
  • kalistahas quoted10 months ago
    elukis adalah jalan yang saya pilih, jodoh saya. Dan bukannya itu juga jalan yang kamu pilih?"
  • kalistahas quoted10 months ago
    Realitas dan dongeng terpisahkan tabir yang rasanya tak akan pernah bisa ia tembus.
  • kalistahas quoted10 months ago
    Ke mana pun hidup membawa kita berdua, saya harus jujur, karya kamu menjadi inspirasi terbesar saya. Kalau boleh, saya ingin terus berbagi karya dengan kamu. Kugy, Kecil, mau nggak kamu nulis dongeng lagi?"
  • kalistahas quoted10 months ago
    ku mau. Demi Pilik," bisik Keenan. Demi kamu.
    "Demi Pilik," Kugy balas berbisik. Dan demi kamu.
  • kalistahas quoted10 months ago
    "Kamu udah nggak betah kerja?"
    Kali ini Kugy tertohok. Ia merasakan kebenaran dalam kalimat Remi.
fb2epub
Drag & drop your files (not more than 5 at once)